20.9 C
Malang
Jumat, Maret 29, 2024

TAG

pencurian

Pencurian Ponsel Dominasi Kasus Curat

Kejahatan jalanan di Kota Malang selalu mengincar barang-barang berharga milik korban. Akhir-akhir ini, benda yang paling sering dicuri atau dirampas adalah smartphone. Menggeser tren sebelumnya yang banyak menyasar isi rumah-rumah kosong. 

Maling Cabai Roboh Dikeroyok Pemilik Ladang

Saat melintasi kebun miliknya, Rofie melihat dua orang yang sedang menjarah cabai. ”Saya melihat dua maling itu memetik cabai dan memasukkannya ke dalam karung,” kata Rofie.

Derai Tangis Mediasi Restorative Justice

Selangkah lagi, Indah dipastikan bisa keluar dari tahanan Polresta Malang Kota.

Bangku Kajoetangan Dicuri, DLH Lacak via CCTV

Tangan-tangan jahil pencuri merambah kawasan Kajoetangan Heritage.

Restorative Justice Pencuri Pakaian dan Makanan

Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Malang kembali mengupayakan prosedur restorative justice (RJ) untuk sebuah kasus pidana

11 Saringan Drainase Alun-Alun Dicongkel Pencuri

Aksi pencurian besi avor atau saringan drainase kembali terjadi

Waspadai! Komplotan Pencuri Berdaster Mulai Beraksi. Sasarannya Toko Pracangan

Impian Rondi, 76, dan istrinya, Siti Aminah, 68, berangkat umrah sementara harus tertunda. Sebab duit Rp 68,5 juta yang sudah dia siapkan untuk daftar umrah hilang dicuri wanita yang menyaru sebagai pembeli di tokonya.

Curi Mobil, Lalu Minta Tebusan Rp 100 Ribu

PAKIS – Dikasih hati minta jantung. Peribahasa itu cocok untuk menggambarkan perilaku Zakaria, terdakwa kasus pencurian mobil. Kemarin, warga Desa Sumberpasir, Kecamatan Pakis itu menjalani sidang putusan di pengadilan negeri (PN) Kepanjen.

Motor Warga Kromengan Ketemu Usai Dicuri Sebulan.Pemilik:Trimakasih Pak Polisi!

Honda Beat N 5799 EBD milik warga Jatikerto Kromengan yang sempat hilang dicuri pada 29 Januari lalu telah berhasil ditemukan kembali oleh polisi. Polisi berhasil memulangkan motgor yang sempat hilang tersebut saat dipakai pemiliknya pergi memancing.

Jejak Spesialis Pencuri Kotak Amal

TUREN - AHN, 26, boleh dibilang spesialis pencuri kotak amal. Pasalnya, sebelum diamankan jajaran petugas Polsek Turen, pria asal Jawa Barat itu telah melakukan aksi serupa di tiga lokasi lain di Kabupaten Malang.

Berita Terbaru

/