24.7 C
Malang
Jumat, Maret 29, 2024

TAG

lapangan rampal

Zumba Merah Putih

ADA pemandangan tak biasa di Lapangan Rampal, Klojen, Kota Malang, kemarin (14/8).

Biar Warga Lebih dekat dengan Alutsista

Warga yang penasaran ingin tahu seperti apa kekuatan TNI dengan persenjataannya, tak perlu repot. Datang saja ke Lapangan Rampal. Sebab di sana digelar pameran alat utama sistem persenjataan (alutsista).

Wawali: Koperasi Harus Eksis dan Berprestasi

Semarak perayaan Hari Koperasi ke-75 masih terasa di Kota Malang. Kemarin pagi (7/8), pengelola ratusan koperasi dan pelaku UMKM berkumpul di Lapangan Rampal.

Tangis Haru Sutiaji Lepas Calon Jamaah Haji

Momen mengharukan terjadi saat Wali Kota Malang Sutiaji melepas 690 Calon Jamaah Haji (CJH) Kota Malang, Minggu (12/6). Pelepasan yang dilaksanakan di lapangan Rampal itu diwarnai isak tangis.

Sopir Panik Lampu Merah, Truk Seruduk Pagar Lapangan Rampal, Malang

MALANG KOTA – Laka tunggal terjadi di dekat traffic light Lapangan Rampal, Jalan Panglima Sudirman, Kelurahan Kesatrian, Kecamatan Blimbing Kamis siang (10/6). Mobil truk mendadak nyelonong dan menghajar pagar dan menyasak pohon. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.

Warga Malang Mulai Berolahraga di Rampal dengan Protokol Kesehatan

MALANG KOTA - Tutup lama gegara pandemi korona, kini masyarakat bisa menikmati berolahraga di Lapangan Rampal yang sudah dibuka sejak Sabtu (29/8) lalu. Hasilnya, masyarakat banyak yang menyemut di lapangan olahraga umum yang terletak di Kelurahan Kesatrian, Kecamatan Klojen tersebut.

Belum Taati Protokol Kesehatan, Rampal Ditutup Lagi

”Betul, sejak Kamis siang ditutup lagi karena masa uji cobanya sudah lewat,” terangnya.

Mulai Uji Coba, Lapangan Rampal Segera Dibuka untuk Umum?

KOTA MALANG - Lapangan Rampal terlihat lebih ramai dari biasanya, kemarin (28/7). Banyak orang yang memanfaatkan lapangan untuk jogging, bermain voli, hingga basket.

Berita Terbaru

/